4 Buah Yang Dimakan Bikin Cacat Janin, Berani Coba? Hati-hati Buat Ibu Hamil

4 Buah Yang Dimakan Bikin Cacat Janin, Berani Coba? Hati-hati Buat Ibu Hamil
Hay Bunda kali ini saya akan memberikan informasi yang menarik dari dunia kesehatan, yaitu salah satu atau lebih tepatnya buah-buahan yang berbahaya buat ibu hamil.

Buat anda yang punya saudara dan tetangga yang hamil lebih baik informasikan hal ini kepadanya, simak di sini semoga bermanfaat ya.

1. Pepaya
Kandungan senyawa dalam pepaya diketahui cukup berbahaya untuk kehamilan karena dapat menyebabkan timbulnya kontraksi kehamilan dan juga pelunakan pada jalan lahir. Hal tersebut dapat memicu kelahiran prematur pada janin dan bisa menyebabkan keguguran.

2. Anggur
Kandungan bahan kima yang ada pada kulit anggur tersebut dikhawatirkan masuk ke dalam buah anggur yang bisa membuat ibu hamil keracunan. Meski hal ini masih diperdebatkan antara boleh dan tidaknya, tapi lebih baik menghindarinya demi keamananan.
3. Durian
Karena kandungan asam arachidonat dapat memicu terjadinya kontraksi pada rahim dan terjadi kelahiran prematur . Namun mencicipinya sedikit untuk memenuhi rasa ngidam bileh – boleh saja, asal dikonsumsi dalam jumlah yang sedikit dan wajar.

4. Nangka

Bila dibiarkan bisa menyebabkan perut ibu hamil terasa tidak nyaman. Karenanya meski juga memiliki banyak manfaat, akan tetapi saat hamil lebih baik tunda dahulu keinginan untuk mecicipi buah tropis yang satu ini.

Terimakasih atas kunjungan Anda semoga bermanfaat dan bisa menambah wawasan anda semua sampai jumpa di lain waktu dan artikel salam sejahtera untuk kita semua.

Load disqus comments

0 comments